admin

seni berbicara pada anak

Seni Berbicara Pada Anak ! Ingat Anak Bukan Tempat Luapan Emosi

Seni berbicara pada anak, memerlukan ilmu tersendiri. Orang tua hendaknya tidak boleh menjadikan anak-anak sebagai sasaran inner child yang mereka alami. Banyak orang tua, yang belum selesai dengan diri mereka sendiri, namun terburu buru menjadi seorang ayah atau Ibu. Akibatnya anak anak yang secara fitrah nya mendapatkan pendidikan yang baik, berbalik menjadi orang tua yang … Read more

terlanjur membentak anak

Awas Terlanjur Membentak Anak! Perbaiki Dengan Parenting Neurosains

Terlanjur membentak anak, dapat menyebabkan trauma pada anak-anak. Ingat memori masa kecil akan teringat terus terusan sampai ia dewasa. Di dalam otak anak anak terdapat Neurotransmiter. Neurotransmiter adalah molekul kimia yang berfungsi sebagai pembawa pesan antar sel saraf (neuron) untuk mengirimkan sinyal di seluruh tubuh. Saat kita membentak maka sel saraf inilah yang akan terbentuk … Read more

Mencari Guru Qur'an Ngluwar Srumbung Salam Terdekat

Mencari Guru Qur’an Terdekat? Area Salam,Ngluwar, Srumbung ?

Guru Qur’an yang anda butuhkan adalah yang bisa mendidik anak dalam membaca, menghafal, dan memahami Al-Qur’an, dan juga dengan kemampuan Bahasa Arab yang baik? Yang memudahkan anak-anak dalam memahami pelajaran dalam agama Islam. Dan Juga dengan pengajaran yang interaktif  serta di sukai oleh anak anak? Atau mencari guru untuk pendampingan persiapan memasuki pesantren ? Guru … Read more

Mendidik Anak Menuju Akil Baligh Dengan Prinsip, Kasih Sayang

Mendidik Anak Menuju Akil Baligh Dengan Prinsip, Ilmu, dan Kasih Sayang

Mendidik anak menuju akil baligh adalah fas penting dalam memasuki masa pubertas adalah fase penting dalam kehidupan anak. Dalam Islam, fase ini disebut akil baligh, yaitu saat seorang anak sudah dianggap dewasa dan mulai memikul tanggung jawab agama. Banyak orang tua masih menganggap pembicaraan seputar pubertas dan seksualitas sebagai hal tabu, padahal justru pada fase … Read more

Tips Mendidik Anak Ala Rasulullah

Tips Mendidik Anak Ala Rasulullah

Mendidik anak adalah amanah besar. Betapa bahagianya kita memiliki anak yang patuh, lembut pada orang tuanya, dan selalu mendoakan mereka. Rasulullah ﷺ memberikan contoh terbaik bagaimana cara membentuk anak yang sholeh dan sholehah. Anak saleh adalah aset akhirat. Amalan baik yang dia lakukan setelah orang tuanya wafat akan terus mengalir sebagai pahala bagi mereka. Maka … Read more

Mendidik Anak Dengan Pola Asuh Neuroparenting

Mendidik Anak Dengan Pola Asuh Neuroparenting

Neuroparenting adalah pendekatan pengasuhan anak yang memadukan ilmu saraf (neuroscience) dengan parenting. Dengan memahami cara kerja otak anak, orang tua dapat memberikan pola asuh yang lebih tepat dan efektif. Pendakatan parenting, ini lebih menekankan berdasarkan kinerja otak anak. Sehinggan anak yang satu dengan anak yang lainnya memiliki karakter otaknya masing masing. Yang menyebabkan adanya pola … Read more

Mendidik Anak Ala Rasulullah Sesuai Usia

Mendidik Anak cara rasullah adalah konsep pendidikan dalam islam, yang menekankan kepada mendidik anak sesuai dengan usianya. Mulai dari fase mendidik anak 0-6 tahun ,7-12 tahun sampai ia, beranjak dewasa. Namun pada kempatan kali ini, kita akan mengurai secara umum tahapan tahapan dalam memberikan tarbiyah kepada anak anak. Juga Yang perlu di tekankan adalah pendidikan … Read more

Mendidik Anak Sesuai Fitrah

Mendidik Anak Sesuai Fitrah nya Di Era DiGital Menurut Islam

Mendidika anak sesuai dengan fitrah nya Adalah konsep pendidik anak yang sesuai dengan kaidahnya. Menempatkan rumah sebagai fondasi utama, dan ayah sebagai kepala sekolah di rumah masing masing. Sedangkan Ibu sebagai guru yang melaksanakan tugas dari ayah. Berbagai perilaku penyimpangan anak sering terjadi di era Di gital Saat ini. Sekolah seolah menjadi alat rujukan dalam … Read more

Generasi Strawberyy

Mengelola Generasi Strawberyy Menurut Pandangan Islam

Mengelola Generasi Strawberyy  memerlukan Ilmu, dan Ketekunan. Menjadi Orang tua bukan hanya sebatas menyekolahkan, mengantarkan ke tempat Les , sedangkan seorang Ibu menyediakan makan , baju yang rapi saja. Akan tetapi juga Pendidikan dalam keluarga Jika pengetahuan orang tua hanya sebatas itu-itu saja, maka ayah dan bunda benar benar harus belajar! Ingat mengelola generasi Strawberyy … Read more

kesalahan orang tua mendidik

10 Kesalahan orang tua mendidik anak menurut islam

Kesalahan orang tua mendidik anak, sering di lakukan dalam kehidupan sehari hari. Baik berupa ucapan maupun berupa perbuatan yang di sadari atau tidak akan menimbulkan luka dalam pendidikan parenting di masa datang. Yang perlu di sadari oleh setiap orang tua hari ini ialah, proses pendidikan mereka adalah pendidikan berdasarkan masa lalu. Yang tidak 100 persen … Read more